Bengawan Solo

Bengawan Solo
Riwayatmu ini
Sedari dulu jadi
Perhatian insani

Musim kemarau
Tak berapa airmu
Di musim hujan
Air meluap sampai jauh

Mata airmu dari Solo
Terkurung Gunung Seribu
Air mengalir sampai jauh
Akhirnya ke laut

Yaitu perahu
Riwayatnya dulu
Kau berjalan-jalan cinta
Lalu kita naik perahu

Bengawan Solo
Riwayatmu ini
Sedari dulu jadi
Perhatian insani

Musim kemarau
Tak berapa airmu
Di musim hujan
Air meluap sampai jauh

Mata airmu dari Solo
Terkurung Gunung Seribu
Air mengalir sampai jauh
Akhirnya ke laut

Itu perahu
Riwayatnya dulu
Kau berjalan-jalan cinta
Lalu kita naik perahu
Lalu kita naik perahu
Lalu kita naik perahu

Curiosidades sobre a música Bengawan Solo de Anneke Gronloh

Em quais álbuns a música “Bengawan Solo” foi lançada por Anneke Gronloh?
Anneke Gronloh lançou a música nos álbums “Anneke Grönloh With Orchestra By Ger Van Leeuwen”, “So Long!” em 1962, “Asmara” em 1967 e “Koleksi Klasik” em 2008.

Músicas mais populares de Anneke Gronloh

Outros artistas de Axé